Tag: ciwidey
-
Menikmati Angkernya Kawah Putih di Selatan Bandung
Ada mitos yang mengatakan jika ada yang mendekat ke puncak gunung Patuha, manusia maupun hewan, maka akan mati. Masyarakat sekitar percaya bahwa puncak itu adalah daerah kediaman para Jin. Dengan kata lain, angker. Adalah Dr. Franz Wilhelm Junghuhn, yang pada tahun 1837 melakukan ekspedisi ilmiah ke puncak gunung ini. Dia bersama peneliti lainnya akhirnya menemukan kawah…
-
Kawah Putih – Situ Patengan
Another narcism session, apa mau dikata beginilah nasib tukang foto fotografer yang tidak punya kerjaan di hari libur. Satu jam dari kampus ke arah selatan kemana lagi kalau bukan ke Ciwidey. Setelah hari senin ke green canyon dan selasa – rabu ke villa sama bocah – bocah kelas, ditambah kamis ke Ciwidey membuat gejala tipes…