Tag: hua hin
-
Agrowisata di Phetchaburi, Thailand
Perjalanan saya ke Thailand kali ini sedikit berbeda. Saya tak hanya menikmati riuh Khao San Road di malam hari, tak hanya menikmati kuil-kuil megah di pinggir sungai chao praya, dan tak hanya menikmati segarnya sup udang tom yum yang memanjakan lidah. Kali ini saya bertolak ke arah barat daya bangkok. Tiga jam mengendari mobil melewati jalan…