Setelah saya mengunjungi bung karno di tengah kota Ende, saya singgah di pantai pelabuhan Ende untuk sekedar melihat sang surya tenggelam. Namun, ternyata banyak sekali aktifitas warga disini yang jauh lebih menarik daripada semburat oranye kemerahan sore itu :)
Bagaimana menurutmu? Silakan tinggalkan komentar dibawah ini ya! :')