Mborira the Swallow Dance

7

IMG_9255
TARIAN ini dipentaskan oleh beberapa dara jelita pulau Tomia, salah satu pulau besar di Wakatobi, untuk menyambut para lelaki yang baru saja pulang dari perantauan. Disini para lelaki tersebut akan diajak menari, dan mereka berkesempatan untuk menentukan calon istrinya.

Dimulai dengan gerakan lembah gemulai, kemudian seiring irama akan membentuk sebuah formasi burung layang-layang saat migrasi. Kemudian datanglah dua orang burung pejantan yang akan mengitari para para gadis penari mborira, memilih salah satu dari gadis tersebut untuk dijadikan calon istrinya.

Tarian ini diangkat dari kisah burung layang-layang yang bermigrasi seiiring pergantian musim timur dan barat, yang biasanya berbarengan dengan para perantau yang kembali dari tanah melayu pada zaman dahulu.

**enak bener pulang-pulang tinggal milih istri, kalo gue gimana yah nanti? :))

*** Foto pertama untuk entry Turnamen foto perjalanan ronde ke 20 dengan tema tarian disini.

IMG_9260

IMG_9267

IMG_9286

IMG_9289

IMG_9315

IMG_9322

IMG_9328

IMG_9332

IMG_9340

IMG_9342

IMG_9351

IMG_9355

IMG_9356

IMG_9360

IMG_9362

7 COMMENTS

Bagaimana menurutmu? Silakan tinggalkan komentar dibawah ini ya! :')